Tiga kartu merah mewarnai hasil imbang 1-1 antara Juventus melawan Inter Milan dalam pertandingan semifinal leg pertama Piala Italia di Stadion Juventus pada Rabu dini hari WIB (4/4).
Inter Milan gagal meraih poin penuh setelah ditekuk Fiorentina 0-1 di giornata ke-28 Liga Italia di Giuseppe Meazza pada Minggu malam WIB (01/4). Gol kemenangan Fiorentina dicetak oleh Giacomo Bonaventura di awal babak kedua. Inter Milan gagal menyamakan kedudukan hingga pertandingan berakhir.
Gol semata wayang Hakan Calhanoglu dari penalti ​​membuat ​​​​​Inter Milan keluar sebagai pemenang laga Derby d'Italia melawan Juventus dalam giornata pekan ke-31 Liga Italia di Allianz Stadium pada Senin dini hari WIB.
Olivier Giroud menyambar bola muntah dari upaya Davide Calabria guna membawa AC Milan membukukan kemenangan besar dalam laga tandang melawan Napoli sehingga berada di depan dalam perburuan Scudetto setelah menyalip Inter